Kerajinan Tempurung Kelapa Di Stand Pameran KIM Sumenep
Selasa, April 23, 2013 | Diposting oleh
Unknown |
Edit Entri
Blitar 23 april 2013. Kerajinan
Tempurung Kelapa di Dusun Seduri, Desa Wonodadi, Kec. Wonodadi, sudah
diproduksi sejak Tahun 90-an. Keberadaannya mulai dilirik pasar pada
Tahun 2002, setelah secara intensif mendapatkan pembinaan dari
pemerintah, omsetnya per tahun kini mencapai ratusan juta rupiah dengan
kapasitas produksi hingga 25 ribu unit kerajinan mulai dari tas, dompet,
dan ikat pinggang.Sejak beberapa tahun terakhir penjualan produk
kerajinan tempurung kelapa tersebut juga sudah menembus pasar Eropa,
Amerika Latin, dan Australia. Disamping itu kini kerajinan tempurung
kelapa yang dikembangkan oleh Marlean ini, juga banyak dipasarkan di
Bali dan menjadi oleh-oleh khas yang banyak diburu turis. Beberapa
importir produk kerajinan Indonesia, juga banyak yang memasarkan
kerajinan tempurung kelapa tersebut ke luar negeri. , leaflet juga
pameran-pameran produk kerajinan Kab. Blitar,salah satunya pameran di
Sumenep ini.(merdino).
Label:
profile UKM
Langganan:
Posting Komentar (Atom)
0 komentar:
Posting Komentar
Tinggalkan komentar anda di sini, kasih masukan apa saja.